krui16marga,mengenangmu
19 April 2014 pukul 3:24
jam segini
iringan mobil batubara
Melaju satu2 lintas di muka
Bersilang dengan lalu lalang truk kosong
Motor2 dan mobil2 pribadi
Sepi nya jiwa sedikit terhibur
Dalam hatiku kembali bertanya
Kapankah krui16 marga?
Nampak sungguh terasa kelu
Nampak sungguh serapah marah yg tercekat.didada,dilidah,dikrongkongan,dan di jiwaku.
Raga seolah nikmati sepi
Sepi karena ramai ini
Bukan krui ku
Bukan tanah air,tumpah darah ari2ku
Ku ingin menagis
Menangis perih mengenang
Cerita tentang pelabuhan tua
Dipeta dan catatan para pengembara dunia
Kota tua ku
Yang semakin ku mengerti i
Adanya selalu
Di rekam sejarah,semenjak lama
Tapiii ahhhh
Kini realita nya
Kemajuan Krui ku segagah tuah tua namanya
iringan mobil batubara
Melaju satu2 lintas di muka
Bersilang dengan lalu lalang truk kosong
Motor2 dan mobil2 pribadi
Sepi nya jiwa sedikit terhibur
Dalam hatiku kembali bertanya
Kapankah krui16 marga?
Nampak sungguh terasa kelu
Nampak sungguh serapah marah yg tercekat.didada,dilidah,dikrongkongan,dan di jiwaku.
Raga seolah nikmati sepi
Sepi karena ramai ini
Bukan krui ku
Bukan tanah air,tumpah darah ari2ku
Ku ingin menagis
Menangis perih mengenang
Cerita tentang pelabuhan tua
Dipeta dan catatan para pengembara dunia
Kota tua ku
Yang semakin ku mengerti i
Adanya selalu
Di rekam sejarah,semenjak lama
Tapiii ahhhh
Kini realita nya
Kemajuan Krui ku segagah tuah tua namanya
- Hendri Semaka menyukai ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar